mari kita masakkan makanan yang bergizi dan enak untuk keluarga kita di musim pandemi covid-19 ini...

Resep Kepiting Saus Padang


Bahan-bahan :
1/2 kg Kepiting ukuran kecil ( 3 ekor kepiting)
1 jeruk nipis
1/2 siung bawang bombay
3 siung bawang putih
2 cm jahe
10 butir cabe rawit merah(potong kecil)
4 sdm saus sambal
4 sdm saus tomat
4 sdm saus tiram
1 sdm gula
1/2 sdm aram
1/2 sdm merica bubuk
secukupnya nanas (potong kecil)
secukupnya daun bawang (potong kecil)
1 sendok tepung maizena (larutan dalam 200 ml air)

Langkah

Kalau kepiting nya masih hidup, siram dg air panas, bersihkan kepiting dengan air, sikat cangkangnya... bersihkan sisi dalamnya dengan membuka sedikit cangkangnya kemudian tutup kembali cangkangnya.. beri perasan jeruk nipis pada kepiting, diamkan 10 menit, kemudian rebus kepiting selama 15 menit (masukkan 1/2 sdm garam dan 1 sdm merica)

Tumis bawang putih, bawang bombay, jahe, sampai harum, masukan potongan cabe rawit, lada bubuk dan garam, aduk rata kemudian masukan saus sambal, saus tomat, dan saus tiram dan gula kemudian aduk kembali, setelah itu masukan potongan nanas dan daun bawang, serta air 200 ml (yg didalamnya sudah di campur 1 sdm tepung maizena) aduk hingga rata, kemudian baru masukkan kepiting yang sudah di rebus ke dalam saus, diamkan sampai 10 menit..

Kepiting saus padang nya siap di sajikan..
selamat mencoba


sumber : Bunda'naUul

resep masakan, masak masakan, makanan, bubur, resep, resep gado gado, resep cilok, masakan nusantara, resep masakan jawa, masak masakan kue, resep masakan indonesia, masakan indonesia, memasak kue, resep takoyaki, resep masak cumi, resep nasi kuning, resep nasi bakar, resep kue lapis, resep udang, resep cumi, resep bubur ayam, resep puding, resep ayam penyet, resep bakwan, resep sambal, resep es krim, resep seblak, resep brownies kukus, resep brownies, cara membuat kue kering, resep kue basah

Subscribe to receive free email updates: